Tags : Buka Bersama

Kabar Penjara Juli 2014

WBP Buka Bersama Puasa Hari Keenam di Lapas Wirogunan

Masjid Al-Fajar Lapas Kelas IIA Yogyakarta dipadati Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) pria maupun wanita pada Jumat (3/7) sore. Mereka menyaksikan penampilan kelompok Hadroh Lapas Wirogunan melantunkan sholawat diiringi rebana. Selanjutnya sembari menunggu waktu mahgrib tiba, Ustadz Syafei dari Maguwoharjo Sleman memberikan tauziah. Tema yang diambil adalah mengenai ‘Puasa menahan hawa nafsu’. “Manusia dan hewan memiliki […]Read More

Skip to content