Dinilai Berhasil Selamatkan Aset Berharga, Lapas Yogyakarta Terus Berbenah
Di Lapas Wirogunan dari tanggal 30 sampai dengan 31 Juli 2014 diselenggarakan Kunjungan Idul Fitri 1435 H bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Pada dua hari tersebut halaman Lapas Yogyakarta dipenuhi lebih dari seribu pengunjung. Pada hari pertama kunjungan, Rabu (30/7) tercatat 2020 orang mengunjungi WBP Lapas Wirogunan. Semua terlayani dengan baik, meski diawal kegiatan di […]