Author Archives: Tim Humas L'WIRO

Penuh Percaya Diri, Tunas Pengayoman unjuk kemampuan di depan Kalapas Yogyakarta
Bertempat di Lapangan Upacara Lapas Yogyakarta, Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kemenkumham penerimaan tahun 2019 penempatan Lapas Yogyakarta dan Lapas Perempuan Yogyakarta, melaksanakan pertunjukan skill berbaris, kedisiplinan dan seni bela...

Kakanwil Budi Sarwono Hadiri Sertijab Kalapas Magelang
Magelang_Bertempat di Aula Ruang Pendidikan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Magelang, Satriyo Waluyo, Kepala Lapas Yogyakarta periode 2017-2020 melaksanakan serah terima jabatan (sertijab) dengan pejabat lama Lapas Magelang, Bambang Irawan,...

Apel Pagi: Penyematan Tanda Peserta dan Pemberian Multivitamin CPNS 2019
YOGYAKARTA – Kepala Lapas Kelas IIA Yogyakarta, Arimin, menyematkan tanda peserta orientasi lapangan kepada Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Lapas Kelas IIA Yogyakarta Angkatan Tahun 2019 di lapangan apel pada Senin (18/01).
Kegiatan...

Kalapas Yogya Blusukan, Ajak WBP Menjaga Kebersihan
Sebagian besar Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Wisma Sido Mukti
(dahulu Blok Hunian E) sedang mempersiapkan diri untuk melakukan aktifitas ketika Kepala Lapas Kelas IIA Yogyakarta, Arimin melakukan blusukan di blok mereka pada Selasa
pagi...

Berkomitmen Berantas Halinar, Kalapas Yogya Pimpin Langsung Razia Malam
Dipimpin langsung oleh Arimin, Kepala Lapas Yogyakarta, satu ponsel berbungkus plastik dan senjata tajam jenis pisau serta beberapa barang terlarang ditemukan petugas lapas di salah satu kamar hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP)...

ICRC Berikan Bantuan Pencegahan Covid-19 kepada Lapas KelasIIA Yogyakarta
Sebanyak enam orang delegasi Regional Komite Internasional Palang Merah
(ICRC) didampingi Deddy Eduar Eka Saputra Kepala Seksi Kerja Sama Luar Negeri
Dirjen Pemasyarakatan pada hari Selasa (01/12/2020) mengunjungi Lapas Kelas IIA
Yogyakarta....

Lapas Kelas IIA Yogyakarta bersama Dharma Wanita Persatuan Lakukan Bakti Sosial dan Sosialisasi Anti KKN ke Pondok Pesantren Darul Ma’Unah
Menyambut Hari Dharma Karyadhika tahun 2020 pada hari Selasa (20/10/2020)
Lapas Kelas IIA Yogyakarta bersama Dharma Wanita Persatuan melaksanakan
kegiatan bakti sosial ke Pondok Pesantren Darul Ma’Unah yang berada di Kecamatan
Panggang Kabupaten...

Pembukaan Pelatihan Keterampilan Batik Cap Kertas di Lapas Kelas IIA Yogyakarta
Era New Normal tidak menghambat pembinaan di Lapas Kelas IIA Yogyakarta, dengan tetap menerapkan protokol kesehatan, Lapas Kelas IIA Yogyakarta kembali melaksanakan pembukaan kegiatan pelatihan keterampilan batik cap kertas bagi Warga Binaan...

Nakes UPT PAS DIY Bahu Membahu Lawan Corona, Gelar Rapid Test bagi WBP Lapas Yogya
Sebagai wujud sinergitas pelaksanaan tugas dalam upaya perjuangan menangkal dan mencegah corona, gabungan petugas tenaga kesehatan (Nakes) pada Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan di wilayah D.I. Yogyakarta bekerjasama dengan Dinas Kesehatan...

Petugas Lapas Kelas IIA Yogyakarta Sukses Laksanakan Rapid Test
Sejak Selasa (08/09/2020) secara massal Petugas Lapas Kelas IIA Yogyakarta melakukan rapid test di Balai Kesehatan Lapas Yogyakarta. Pengecekan tersebut dilaksanakan dengan tetap menjalankan protokol kesehatan. Satu-persatu petugas diperiksa...